Magnet Vega Lama

Follow
Lazada Otomotif Offer
Magnet Vega Lama. Panduan Saling Tukar Komponen Yamaha

Magnet Vega Lama. “Milik New Jupiter Z sama dengan Vega ZR, Jupiter MX, Mio Soul, New Mio Sporty, V-Ixion,” terang mekanik biasa dipanggil Puku itu. Terdapat pada New Jupiter Z, Vega ZR, V-Ixion dan Scorpio.

Aki“Antara New Jupiter Z, Mio Soul, V-Ixion, Xeon sama, pakainya aki kering. Sesama pemakai lampu dua, kayak New Jupiter Z sama dengan Jupiter Z lama.

BusiPemercik api di ruang bakar yang sama antara Vega, Vega R, Vega ZR, Jupiter, Jupiter Z, New Jupiter Z, Crypton. .

Kenapa Diameter Magnet Umumnya 112 mm?

No credit No captionRata-rata diameter magnet 112 mmDi motor Di motor, kebanyakan atau umunya magnet memiliki ukuran sama. Diameter magnet 112 mm berhubungan dengan derajat pengapian.

Menurut bro beken disapa Bom Bom ini, diameter magnet 112 mm berarti 1 mm sama dengan 1 derajat. No credit No captionTonjolan sensor pulser menambah diameter magnetJika diameter magnet atau D = 112 mm, maka keliling lingkaran yaitu:K = ∏ x DK = 3,14 x 112K = 352 mmAngka ini belum dihitung dengan ketebalan pick up pulser atau tonjolan sensor di magnet.

Apakah program timing pengapian akan sama jika asalnya menggunakan magnet Jupiter 112 mm trus diganti magnet YZ yang 75 mm. .

Terjangkau, Segini Biaya Servis Magnet Dan Spul Motor Matic di

Magnet Vega Lama. Terjangkau, Segini Biaya Servis Magnet Dan Spul Motor Matic di

GridOto.com - Ternyata biaya servis magnet dan spul motor matic di bengkel masih cukup terjangkau. Buat kalian yang sibuk atau enggak bisa servis magnet dan spul, bisa minta tolong mekanik di bengkel tanpa perlu takut keluar banyak biaya. Biaya servis magnet dan spul motor matic di bengkel ternyata mulai dari Rp 50 ribuan.

Biaya servis magnet dan spul motor matic biasanya dibedakan menjadi motor matic yang tidak pakai radiator dengan motor matic yang pakai radiator. Isal/GridOto.com Magnet yang sudah bersihAda beberapa pengerjaan saat servis spul dan magnet motor matic. .

Perbedaan Magnet Vega Lama Dan Jupiter Z – Membedakan

Honda Grand, Honda Supra 100, Honda Astrea 800, Honda Legend, Honda Revo 100, Honda Supra Fit, Honda Fit X/S, Honda Tiger dan Honda NSR. Yamaha Alfa, Yamaha Force 1, Yamaha F1ZR, Yamaha F1Z, Yamaha RX King, Yamaha Zigma, Yamaha RX Z, Yamaha Crypton, Vintage Yamaha Vega.

Honda Karisma, Honda Kirana, Honda Supra X 125 Karburator, Honda Beat Karbu, Honda Vrio 110 Karbu, Honda Scoopy Karbu, Honda Spacy Karbu, Honda Blade 110 Karbu, Honda Revo 110 Karburator, Honda Megapro, Honda GL Pro. Yamaha Jupiter Z, Yamaha Jupiter MX, Yamaha Mio Karbu, Yamaha Anima Karbu, Yamaha Vega ZR, Yamaha Vega R.Harga Motor Yamaha Jupiter Z1: Spesifikasi, Fitur, Kelebihan Dan Kekurangannya Terupdate Mei 2023Suzuki Shogun 110, Suzuki Shogun 125, Suzuki Satria Fu 150, Suzuki Raider 125, Suzuki Arashi, Suzuki Spin, Suzuki Skywave, Suzuki Skydrive, Suzuki Thunder 125.

Honda Beat FI, Honda Vario 110 FI, Honda Verza, Honda CB150R, Honda PCX 150, Honda CBR250RR dan masih banyak lagi. .

Tips Ubah Kawat Spul Magnet Standar

Perlu modifikasi kawat sepul standarnya. Nih dia tips ubah kawat spul magnet standar.

Kali ini bahas soal upgrade sepul dengan tips ubah kawat spul magnet standar. Tips ubah kawat spul magnet standar bertujuan memperbesar arus pengisian pada kelistrikan full wave. Setelah dililit ulang, lapisi pakai cairan isolator biar gak konslet“Ukuran kawat standar pabrikan adalah 0,8 mm. .

Perbedaan Magnet Vega Lama dan Jupiter Z

Magnet Vega Lama. Perbedaan Magnet Vega Lama dan Jupiter Z

Magnet Vega LamaMagnet vega lama merupakan magnet yang digunakan pada motor Yamaha Vega lama. Magnet Jupiter ZMagnet jupiter z adalah magnet yang digunakan pada motor Yamaha Jupiter Z. Perbedaan Kekuatan MagnetSalah satu perbedaan utama antara magnet vega lama dan jupiter z adalah kekuatan magnetnya. Magnet jupiter z memiliki kekuatan magnet yang lebih kuat dibandingkan dengan magnet vega lama.

Magnet jupiter z memiliki kekuatan magnet yang lebih kuat dibandingkan dengan magnet vega lama karena menggunakan bahan neodimium. .

Rangkaian Jalur Pengapian dan Penerangan Vega lama / Cripton

Magnet Vega Lama. Rangkaian Jalur Pengapian dan Penerangan Vega lama / Cripton

Beberapa waktu lalu seorang pengunjung blog meminta saya memberikan penjelasan jalur pengapian di motor yamaha Vega lama.Karena baru sempat, maka kali ini saya akan membuatkan jalur kabel pengapian dan penerangan dari spul, Cdi, Kiprok, sampai Coil.Oya sistem pengapian di vega lama sama dengan cripton. Dan juga sebenarnya mirip dengan yamaha Fiz dan yamaha Alfa.Langsung saja ya lur.Br : "Cokelat" Kabel pengapian sebagai input Ke CDI.W : "Putih" Kabel pulser (+) menuju CDI.R : "Merah" Kabel pulser (-) sebagai massa pulser.G : "Hijau" Kabel massa CDI.Bl : Hitam sebagai massa Body.Y : Kuning sebagai kabel penerangan menuju Kiprok.W : Putih sebagai kabel pengisian menuju kiprok.O : Orange adalah output CDI menuju Coil.W : Putih kabel pulser (+) dari spul.Bl : hitam adalah kabel massa Body.Br : Coklat kabel dari spul sebagai input pengapianBl/W : Hitam/Putih adalah Kabel yang menuju Kontak.G : Hijau dari spul sebagai massa CDI.Untuk mengetahui normal tidak nya spul, anda bisa mengeceknya dengan Multitester dengan skala Volt AC 50 pada kabel Cokelat, seharusnya ada arus saat kita selah-selah motor, atau bisa juga dengan mengonsletkan nya ke Body, jika ada apinya berarti spul normal.Gejala pengapian Hilang juga bisa di sebabkan Pulser, untuk pengecekan nya anda bisa baca artikel saya.Jika sudah di pastikan Spul dan Pulser normal tetapi pengapian masih tidak ada, maka CDI anda rusak.Kalau CDI normal seharusnya kabel Orange ada arus jika kita selah-selah mesin. Kabel orange tersebut akan menuju COil.Apabila kabel orange sudah di pastikan ada arusnya tetapi pengapian masih tidak ada, pastikan kabel tersebut tidak putus sampai ke Coil, dan pastikan juga kabel hitam sebagai massa Coil tidak terputus.Nah apabila kabelnya normal tetapi pengapian masih nihil, ya Coil anda yang rusak.Oya untuk pengecetesan pengapian, alangkah baiknya kabel hitam/putih yang penuju kontak jangan di pasang Dulu, karena terkadang penyebabnya adalah kontak yang rusak mengakibatkan pengapian Hilang.Baca juga:Bl : Hitam adalah kabel massa body.W : Putih adalah kabel pengisian dari spul.Y : Kuning adalah kabel penerangan dari spul.R : Merah adalah arus 12v aki.Untuk merangkai penerangan lampu depan, kabel kuning dari spul di cabang ke kiprok dan menuju saklar lampu.Jika lampu mati pastikan kabel kuning dari spul ada arusnya.Apabila lampu mudah putus, biasanya karena kiprok sudah tidak bisa menstabilkan arus / kiprok rusak, jadi arus ke lampu berlebihan mengakibatkan lampu mudah putus.Baca juga:Lalu apabila aki cepat tekor, lakukan pengecekan pada kabel putih dari spul seharusnya ada arusnya, jika tidak maka spul anda rusak.Jika kabel putih ada arus nya, maka pastikan kiprok anda normal, caranya lepas kabel merah aki, lalu hidupkan motor, kita pake multitester seharusnya kabel merah tersebut ada arus ± 14 VDC.Nah itulah pembahasan kita tentang jalur sistem pengapian dan penerangan di motor Vega lama.Saya rasa penjelasan nya cukup sampai disini, apabila ada yang tidak bisa di pahami silahkan tinggalkan komentar.Semoga bermanfaat. Terimakasih.

.

Apakah artikel ini membantu anda?

Ya Tidak
Kontak